Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2016

Langkah-langkah install kali linux di virtualbox (b.indonesia)

Gambar
Langkah-langkah install kali linux di virtualbox   Langkah pertama siapkan virtualbox nya terlebih dahulu, lalu baru ikuti langkah langkah berikut :   Anda buat baru, lalu pilih Linux dan versi nya debian (64bit). Jika sudah klik lanjut. anda disuruh mengatur memori ram anda, saya hanya memberi 1024MB setelah sudah klik lanjut.   anda pilih “buat harddisk virtual sekarang” lalu klik buat. pilih “VDI (VirtualBox Disk Image). Lalu klik lanjut. klik lanjut saja, jangan di ubah menjadi ukuran tetap.  beri nama harddisk virtual dan tentukan besarnya, dalam hal ini dialokasikan sebesar 20 GB , lalu klik buat.   hanya dilakukan pengaturan pada bagian penyimpanan, untuk pemilihan disc Kali Linux yang telah disiapkan di awal.klik “penyimpanan”. Kemudian klik “logo Cd” pada pengendali: IDE. Selnjutnya klik “logo Cd” lagi, pada Atribut, lalu pilih Iso kali linux anda. Setelah sudah klik Ok. Setelah sudah dari